Senin, 23 September 2013

Jangan Ragu Dalam Berbisnis

 
 Jangan lihat dan anggap kita berbisnis apa ? tapi bagaimana kita mengemas bisnis tersebut.... Tadi sore sedikit berbincang - bincang dengan teman , banyak sekali teryata obrolan yang bisa saya dapat tentang bisnis, teryata seorang jiwa wurausaha jangan melihat bisnis itu apa? tetapi bagaimana kita kemas bisnis tersebut aggar mendapat provit. Bisnis sebuah aktifitas individu ataupun kelompok yang berorientasi terhadap provit. Bisnis juga dapat diartikan sebagai serangkaian aktivitas yang mengelola sumber daya ,mengahasilkan produk, mencapai tujuan , dan laba. Cara berbisnis 1. Jelas 2. Mudah didapat 3kreatif inovatif Unik 4. Berkarkter 6. Tidak mengikuti tren tapi harus membuat Tren.Menurut Rheland Kashali " Jangan berbisnis untuk mencapai fad , tetapi harus bisa elegan dan konstant ".. Contoh : Bisnis kamar mandi di lokasi strategis atau yang disebut WC umum. Memang terlihat biasa saja teryata bisnis ini menjanjikan juga , maka jangan melihat berbisnis apa tapi bagaimana cara mengemas agar mendapat nilai , provit.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar